Manfaat Daun Salam Bagi Kesehatan
Tidak banyak orang yang mengetahui tentang Manfaat Daun Salam yang sesungguhnya, karena biasanya yang kita ketahui bahwa daun salam hanya berguna untuk penyedap makanan. Salah satu manfaat daun salam yaitu sebagai obat untuk mengobati penyakit kolesterol. Penyakit kolesterol ini dirasa sangat banyak penderitanya, namun terkadang orang tidak mengetahui bahwa orang tersebut menderita penyakit kolesterol, karena memang tanda-tanda dari kolesterol ini tidak terlihat begitu jelas, malah tampak sehat-sehat saja seperti biasanya. Namun tiba-tiba penyakit kolesterol ini bisa memicu terjadinya penyakit stroke dan jantung. Tentu kita semua tidak mau mengalami hal tersebut, nah oleh sebab itu daun salam bisa menjadi salah satu cara mengobatinya, berikut ini penjelasan lengkap tentang Manfaat Daun Salam :
Manfaat Daun Salam
Berikut ini Manfaat Daun salam yang bisa Anda gunakan untuk tetap menjaga kesehatan tubuh Anda.- Menyembuhkan penyakit kolesterol.
- Mengatasi penyakit stroke.
- Membantu mengatasi penyakitasam urat tinggi.
- Membantu melancarkan peredaran darah di dalam tubuh kita.
- Mengatasi radang lambung.
- Sebagai obat diare.
- Membantu mengurangi gatal - gatal.
- Sebagai obat kencing manis.